SIGI, Polres-Sigi.com – Menjelang pelaksanaan Oprasi Zebra-Tinombala 2017, Kepolisian Resor Sigi Polda Sulteng terlebih dahulu melaksanakan kegiatan Latihan Pra Oprasi (Lat Pra Ops) Zebra- Tinombala 2017 yang bertempat di aula Mapolres Sigi, Kamis (26/10/2017) Pagi. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Kapolres Sigi AKBP Agung Kurniawan, S.IK didampingi Wakapolres Sigi Kompol Paulus Morik, SH.,M.Si Dan Kabagops AKP Supratiknyo Kamari dan dihadiri para ...
Read More »Monthly Archives: Oktober 2017
Polsek Marawola Berhadil Tangkap Pelaku Kasus Pencurian Di Desa Binagga Marawola.
Polres-sigi.com SIGI – Keseriusan Kepolisian Sektor Marawola dalam Penagananan kasus pencurian Di wilayahnya terus di buktikan dengan penagkapan-penangkapan terhadap tersangka Pencurian, seperti kali ini Unit Reskrim Polsek Marawola di bawah Pimpinan Kanit Reskrim Bripka Hamjadi kembali berhasil menangkap dan mengamankan Pelaku kasus pencurian Sepedah motor Honda CBR di Tondo Kec. Mantikolore Kota Palu, Rabu (25/10/2017) Sekitr Pukul 03.00 Wita. Penagkapan ...
Read More »Antisipasi Kelompok Radikal Poso Memasuku di Wilayah Sigi, Polsek Palolo Laksanakan Razia Kendaraan.
Polres-sigi.com SIGI – Untuk mengantisipasi masuknya para Daftar Pencarian Orang (DPO) Kelompok Radikal Poso diwilayahnya, Kepolisian Resor Sigi Sektor Palolo Pada Rabu (25/10/2017) Petang melaksanakan kegiatan Razia dan Melakukan pemerikasaan setiap kendaraan beserta penumpangnya yang akan melintas di wilayah Palolo yang di fokuskan pada kendaraan dari arah Napu kabupaten Poso menuju ke Kota Palu yang melewatu jalan Poros Palu-Napu desa Uenuni ...
Read More »Kasus Pencurian Di Desa Uenuni Palolo, Unit Reskrim Sek Palolo Laksanakan Olah TKP.
Polres-sigi.com SIGI – Unit Reskrim Sektor Palolo melaksanakan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) Kasus Pencurian yang terjadi di Desa Uenuni bampres Kecamatam Palolo Kabupaten Sigi, Selasa ( 24/10/2017) Sore. Kapolsek palolo melalui Anggota Unit Reskrim Bripda Dadang Elfrado menjelaskan “kasus pencurian tersebut terjadi pada selasa siang (24/10/2017) sekitar jam 11.00 wita, saat pemilik rumah ” Andi daeng (59 th) bersama ...
Read More »Sambangi Warganya, Bhabinkamtibmas Desa Tinggede Terima Solusi Permasalahan Warga Binaannya.
Polres-sigi.com SIGI – Dalam upaya untuk mendekatkan diri kepada Warga Binaanya sehingga terjalin komunikasi yang baik antara Pihak Kepolisian dan Masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Tinggede Bripka Andra Laksanakan Sambang terhadap warganya di RT 11 RW 03 Desa Tinggede Kec. Marawola, Selasa (24/10/2017). Kegiatan Sambang merupakan kegiatan Rutin Setiap Bhabinkamtibmas sebagai upaya mendekatkan diri lepada warga binaannya dan untuk mengetahui kelah kesuh ...
Read More »Tekan Jumlah Kasus Kriminalitas Di Wilayahnya, Polsek Marawola Pasang Spanduk Himbaun Kamtibmas.
Polres-sigi.com SIGI – Untuk menjaga situasikamtibmas Tetap aman dan kondusif dapat di lakukan dengan berbagai cara seperti yang di lakukan Kepolisian Sektor Marawola dengan memasang Spanduk Himbaun Kamtibmas Di jl. Poros Palu-Bangga Desa Beka kec. Marawola, Senin (23/10/2017). Pemasangan Spanduk Himbaun Kamtibmas ini dilakukan agar masyarakat Kab. Sigi Khususnya Wilaya Hukum Polsek Marawola agar tetap waspada dan berhati hati dalam ...
Read More »Permaslahan Batas Tanah Yang Berujung Kematian, Satu Orang Di Tetapkan Sebagai Tersangka Oleh Polres Sigi
SIGI Polres-sigi.com – Permasalahan Batas Lahan Tanah di Desa Bakubakulu Kec. Palolo mengakibatkan 3 Warga yaitu GB (29 th) Petani ,ANR (Alm) 60 Th dan ASR (30 th) terlibat Perkelahian yang berujung Meninggalnya satu orang di antaranya, yang terjadi pada Jumat (20/10/2017) Sekitar Pukul 11.30 Wita. “Atas kasus tersebut Kami sudah menetapkan Sdr. GB sebagai tersangka dalam kasus Pembunuhan atau Penganiyayaan ...
Read More »Polsek Palolo Bersama Tim Identifikasi Polres Sigi, lakukan olah TKP Kasus Bunuh Biri Di Desa Karunia.
Polres-Sigi.com SIGI – Unit Reskrim Sektor Palolo bersama Tim Identifikasi Reskrim Polres Sigi melakukan olah Tkp kasus Bunuh diri yang terjadi di desa Karunia kecamatan Palolo Kabupaten sigi, Sabtu ( 21/10/2017) Pukul 08.30 Wita. Kapolsek Palolo yang diwakili oleh Kanit Reskrim Bripka Safari SH, menjelaskan jumat malam ( 20/ 10/2017) sekitar jam 21.00 wita, LK. Deris (26) tahun keluar rumah ...
Read More »Akibat Permasalahan Sengketa batas Tanah, 3 (tiga) warga desa Bakubakulu Mengalami Luka Berat
Polres-sigi.com SIGI – Akibat Pemasalahan Batas Tanah Tiga orang warga desa Bakubakulu mengalami luka-luka akibat Perkelahian dengan mengunakan senjata tajam di Desa Bakubakulu Kec. Palolo, jum’at (20/10/2017) Siang. Kepala desa Bakubakulu saat di temui di puskesmas Palolo membenarkan bahwa 3 (tiga) warganya yaitu Gebi (29 tahun) dirawat di puskesmas palolo dan Endre (60 tahun) bersama anak mantunya Asdar (38 tahun) ...
Read More »Guna Menekan Kenakalan Remaja Sejak Dini, Bhabin Tinggede Laksanakan Sosilisasi Di SDN Tinggede.
Polres-sigi.com SIGI – Guna menekan angka kejahatan yang di lakukan oleh pelajar Bhabinkamtibmas Desa Tinggede Brigadir Andra dan Brigadir Arpan terus lakukan sosialisasi kali ini Sosialisasi di laksanakan Di SD Inpres Tinggede, Rabu (18/10/2017) pagi. Kegiatan sosialisasi ini di laksanakan atas kerja sama pihak sekolah dan pihak kepolisian Khusunya Polsek Marawola yang di wakil bhabinkamtibmas desa tinggede. Dalam kegiatan ini ...
Read More »